Tutorial Anda

Tutorial Segala Ilmu Internet

Cara Setting Konfigurasi Ip Address di Debian 9 Stretch

Tutorial Anda, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Setting Konfigurasi Ip Address di Debian 9 Stretch, mudah-mudahan isi postingan Tutorial linux, yang kami sajikan ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.




Konfigurasi ip address merupakan hal paling dasar yang harus di lakukan agar sebuah host jaringan bisa terhubung dengan host jaringan yang lain. Artikel kali ini akan membahas cara konfigurasi IP address pada debian 9, yang memang agak sedikit berbeda jika di bandingkan dengan versi debian sebelumnya.

Penamaan interface pada debian 9 Stretch berubah bukan lagi eth0, eth1. Untuk melihat Interface yang ada pada Server Debian, bisa digunakan perintah :
ip a
akan muncul tampilan seperti di bawah ini



1. pico /etc/network/interface

Konfigurasi script seperti gambar di bawah, tidak harus di tulis lengkap cukup kita isikan prefix /24 akan secara otomatis menghitung nilai dari network, broadcast dan netmask.

 

Misalkan memakai dua interface bisa di lihat seperti gambar berikut


Untuk restart network menggunakan perintah systemctl restart networking.service
Setelah restart selesai anda bisa cek dengan perintah ifconfig,  saat perintah ifconfig tidak bisa di jalankan dapat anda install terlebih dahulu dengan perintah:
apt-get install net-tools
Jangan lupa mengisikan IP DNS nameserver pada file pico /etc/resolv.conf
nameserver 82.163.142.9
nameserver 8.8.8.8
Saya menggunakan IP DNS dari telkom dan google, setelah itu silahkan di simpan.

Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Cara Setting Konfigurasi Ip Address di Debian 9 Stretch"

 
Template By Kunci Dunia
Back To Top