Tutorial Anda

Tutorial Segala Ilmu Internet

Cara Konfigurasi Virtual Host Nginx Debian 9

Tutorial Anda, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Konfigurasi Virtual Host Nginx Debian 9, mudah-mudahan isi postingan Tutorial linux, yang kami sajikan ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.



Jika kita ingin menjalankan web server pasti akan melakukan konfigurasi Virtual Host, namun di web server Nginx penyebutannya adalah Server Blocks. Langkah awal untuk konfigurasi pastikan semua paket Nginx telah ter install sehingga kita bisa menjalankan konfigurasi virtual host. Fungsi virtual host adalah membuat web server dengan multi domain.

Sebelum konfigurasi Virtual Host, sebaiknya anda konfigurasi DNS untuk pembuatan nama domain terlebih dahulu. Agar saat domain di panggil di Virtual Host bisa menampilkan halaman web yang telah di konfigurasi.

Berikut langkah konfigurasinya
1. Membuat direktory untuk menyimpan dokumen web
mkdir -p /var/www/web
chmod -R 755 /var/www/web

2. Membuat file index.html
pico /var/www/web/index.html
<html>
<head>
<title>Selamat datang ujicoba.com</title>
</head>
<body>
<h1>Berhasil konfigurasi ujicoba.com server block!</h1>
</body>
</html>

3. Copy file konfigurasi default virtual host
cp /etc/nginx/sites-available/default /etc/nginx/sites-available/ujicoba.com
4. Hasil copy file silahkan di edit
nano /etc/nginx/sites-available/ujicoba.com
server {
listen 80;
listen [::]:80;

root /var/www/web/index.html;
index index.html index.htm index.nginx-debian.html;

server_name ujicoba.com www.ujicoba.com;

location / {
try_files $uri $uri/ =404;
}
}

5. Aktifkan Virtual Host
ln -s /etc/nginx/sites-available/default /etc/nginx/sites-enabled/ujicoba.com

6. Restart Nginx
service nginx restart

Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Cara Konfigurasi Virtual Host Nginx Debian 9"

 
Template By Kunci Dunia
Back To Top